ID   EN
Universitas Mercu Buana

Daftar News

Universitas Mercu Buana (UMB) menyelenggarakan kegiatan Hibah Pengabdian kepada Masyarakat Terintegrasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka Berbasis Indikator Kinerja Utama 2022, dengan tema Pendekatan Holistik Peningkatan Perekonomian Keluarga Urban melalui Budidaya Sayur Hidroponik, Digital Marketing dan Penentuan Harga Pokok Produk Agrikultur, hadir dari kiri, Julpri Andika, M.Sc (Kabag Penelitian dan Pengabdian Masyarakat), Dr. Erna Setiani, M.Ak (Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat), Rizki Briandana, M.Comm, Ph.D (Wakil Rektor), Yananto Mihadi Putra, M.Si (Kabag Publikasi), d...

Read More...




Jakarta (ANTARA) - Universitas Mercu Buana membuka akses listrik bagi masyarakat di Kampung Lo’ang, Desa Kojagete, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur, melalui pemasangan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) berbasis internet of things (IoT).

Kegiatan itu merupakan bagian dari program hibah Matching Fund 2022 yang didanai oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Republik Indonesia, serta menggandeng mitra kerjasama dari dunia Industri.

"Kegiatan implementasi PLTS di Kampung Lo’ang, Nusa Tenggara Timur, ini merupakan kolaborasi yang baik dan...

Read More...



REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim dosen dari Universitas Mercu Buana baru-baru ini melaksanakan pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) berbasis Internet of Things (IoT) di Kampung Lo’ang, Desa Kojagete, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT). Kegiatan ini merupakan bagian dari program hibah Matching Fund tahun 2022 yang didanai oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Masyarakat di Kampung Lo’ang ini telah hidup berpuluh-puluh tahun dalam kegelapan dan belum pernah mendapatkan akses listrik sebelum hadirnya PLTS ini. Kepala Desa Koj...

Read More...




VIVA Edukasi – 10 November 2022 lalu, tim dosen dari Universitas Mercu Buana melaksanakan kegiatan penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) berupa pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) berbasis Internet of Things (IoT) di Kampung Lo’ang, Desa Kojagete, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur.

Kegiatan ini merupakan bagian dari program hibah Matching Fund tahun 2022 yang didanai oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Republik Indonesia.

Penerapan Iptek pada masyarakat merupakan salah satu Indikator Kinerja Utama (IKU) Pergur...

Read More...



INDOPOS.CO.ID – Tim dosen dari Universitas Mercu Buana (UMB) melaksanakan penerapan Iptek berupa pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) berbasis Internet of Things (IoT) di Kampung Lo’ang, Desa Kojagete, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Provinsi Nusa Tenggara Timur, pada Kamis (10/11/2022).

Kegiatan ini merupakan bagian dari program hibah Matching Fund tahun 2022 yang didanai Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemenristekdikti) RI.

Ini merupakan salah satu bentuk penerapan produk teknologi perguruan tinggi yang sejalan dengan IKU No.5 yaitu hasil ke...

Read More...




Program Studi S2 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mercu Buana (FEB UMB) mengadakan Kunjungan Industri Online di PT. Dharma Satya Nusantara Tbk pada 09 Desember 2022 yang diselenggarakan secara online melalui Zoom Meeting.

Kunjungan industri online ini dihadiri lebih dari 200 orang yang terdiri dari Mahasiswa S2 Manajemen Semester 2 dan 3 dengan dimoderatori oleh Dr. Mas Wahyu Wibowo.

Acara kunjungan ini dilakukan dalam rangka meningkatkan wawasan dan pengetahuan mahasiswa terhadap implementasi keberlanjutan bisnis yang dilatarbelakangi oleh mulai banyak perusahaan di I...

Read More...



VIVA Edukasi – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno mengatakan keterampilan digital dan Bahasa Inggris menjadi kunci dalam memenangi kompetisi global industri pariwisata di tengah situasi VUCA (Volatility, Uncertainty, Complexity, dan Ambiguity) saat ini.

Hal itu disampaikan Sandiaga Uno dalam acara Cambridge Talkshow berjudul “Leveraging to Maximize Global Opportunities for Indonesia” di kampus Universitas Mercu Buana (UMB), Jakarta, Selasa (6/12).

“Kami tidak ingin pariwisata hanya sekadar pulih, tetapi kami membutuhkannya untuk lebih baik dalam memberdayakan masyar...

Read More...